Direktur STF Akan Dikukuhan Sebagai Guru Besar UIN Jakarta
Kami keluarga besar dari STF UIN Jakarta mengucapkan selamat dan sukses kepada Profesor Amelia Fauzia selaku Direktur Social Trust Fund (STF) UIN Syarif Hidayatullah...
Bincang-bincang Bersama Para Perempuan Tangguh Pelaku UMKM (Jawa Barat, Sulawesi Selatan, dan NTB)
Rabu (16/12/2020) lalu, Social Trust Fund (STF) UIN Jakarta mengadakan acara bertajuk, "Bincang-bincang Bersama Para Perempuan Tangguh Pelaku UMKM". Pada acara tersebut melibatkan para...
Pelatihan Digital/Marketing Online Bagi Perempuan Pelaku UMKM
Kapasitas Perempuan pelaku usaha dalam penguasaan digital marketing harus terus ditingkatkan. Sebagai pelaku UMKM terbanyak, mereka bagian dari kelompok paling terdampak ketika Pandemi Covid-19...
Duka Cita Atas Meninggalnya Prof. Dr. Suwito, MA Guru Besar UIN Jakarta
Innalillahi wa innailaihi raji'un
Keluarga besar Social Trust Fund UIN Syarif Hidayatullah Jakarta berduka yang sedalam-dalamnya atas berpulangnya.
Prof. Dr. Suwito, MA
(Guru Besar UIN Syarif Hidayatullah...
STF Membincang Pandemi, Perempuan, dan Filantropi
Membincang tentang Pandemi, Perempuan dan Filantropi tentu sangat menarik dan hampir tidak ada habisnya. Bagaimana peran pegiat filantropi perempuan khususnya dalam membantu masyarakat sekitar...
Gathering Online Bungkesmas; Sesi Sharing STF, Takaful Keluarga, dan Mitra
Senin, 12 Oktober 2020, Bungkesmas telah menyelenggarakan Gathering Online bersama dengan Takaful Keluarga dan para mitra yang bergabung dari berbagai daerah di Indonesia. Karena...
Belajar Sejarah Zakat dari Masa ke Masa Bareng Prof Amelia Fauzia FOZ Forum Zakat
https://www.youtube.com/watch?v=UZWLuwua0s4&t=86s
Mengulik perkembangan zakat di Indonesia lebih jauh, Prof. Dr. Amelia Fauzia, MA selaku Direktur STF UIN Jakarta yang merupakan Guru Besar dari Sejarah Peradaban...
Punya Barang Tidak Terpakai? Yuk Donasikan Sekarang!
Halo teman teman charity store! ?️?
Kalian punya banyak barang yang tidak terpakai? Dibuang gak mungkin, dibakar yakali?
Yuk donasikan ke Charity Store STF UIN Jakarta...
Bantuan Kuota Mengantarkanku Lulus Ujian Akhir
Lika-liku yang dialami mahasiswa tingkat akhir dalam
menyelesaikan studi di tengah pandemi tentu tidak mudah. Semenjak Universitas
Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta dinyatakan...
Webinar: Digital Entrepreneurship
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Sains dan Teknologi, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta bekerjasama dengan Social ...